Opor Ayam


bahan-bahan/bumbu-bumbu :

bahan:
1 ekor ayam kampung (400 gram), dipotong 4 bagian
2 lembar daun salam
2 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
2 cm lengkuas, dimemarkan
600 ml santan dari 1/2 butir kelapa

bumbu halus:
5 butir bawang merah
2 siung bawang putih
1 sendok teh ketumbar
4 butir kemiri, disangrai
2 sendok teh garam
2 sendok teh gula merah sisir

Cara Pengolahan :
Rebus ayam dengan santan, bumbu halus, daun salam, serai, dan lengkuas sampai matang.
Untuk 6 porsi


sumber

No comments:

Post a Comment